Layanan Kami

Segmen Pelanggan

Merupakan elemen pertama dan utama yang harus menjadi perhatian saat akan memulai bisnis. Segmen pelanggan ini sekaligus akan menjadi target bisnis. SGN Consulting menyasar 5 elemen, yaitu :

1. Lembaga Donor
2. Pelajar/Mahasiswa
3. Industri
4. Pemerintah
5. Umum

Soeket Ganesha Nusantara

Program Kami

Merupakan keunggulan produk, yang dapat mendatangkan manfaat untuk ditawarkan perusahaan kepada customer segment yang telah ditentukan sebelumnya. Ada 4 hal yang menjadi VP dari SGN Consulting, yaitu :

Community Development Project

Mulai dari pendampingan, studi sosial, teknologi tepat guna dan menjadi fasilitator.

Riset, Study, serta Kajian Ekonomi & Sosial

Serta school conselor bagi pelajar yang duduk di bangku sekolah.​

Consulting

Continuous improvement project, business development dan supply chain improvement

Operation Project

Improvement, circular economy, supply chain, dan operational management

Siap mempelajari lebih lanjut ?

Beri tahu kami bagaimana kami dapat membantumu